Halo MojadiFren, berjumpa lagi pada kesempatan kali ini di modul webinar yang berjudul "Diferensiasi Produk". Modul kali ini sesuai dengan judul, topik pembahasannya akan menyangkut dunia bisnis dan entrepreneurship. Expert yang akan bersama kita di modul ini bernama Bayu Astha, untuk lebih lengkapnya mari kita simak background pendidikan dan pekerjaannya, yuk!
Bayu Astha S.Kom, M.M. atau bisa dipanggil Bayu merupakan seorang entrepreneur dan praktisi manajemen yang handal serta berpangalaman. Telah banyak bisnis yang berhasil didirikan oleh Bayu mulai dari bisnis kuliner hingga produk rumah tangga. Dengan pengalaman dan pengetahuannya, Bayu aktif melakukan sharing perihal karier profesional, tips & trik menjadi seorang digital entrepreneur, creativepreneur, sociopreneur dan peluang bisnis di era digital.
Berikut latar belakang pendidikan dan pengalaman Kak Bayu di dunia kerja:
Akademis:
Profesi:
Education Program Developer, Insutructor, Mentor di GeTi Incubator Co-Owner top selling online merchant di Tokopedia & Shopee
Menurut MojadiFren, apa yang ada di dalam benak MojadiFren ketika mendengar kata "Diferensiasi Produk"?
(Kolom Jawaban:)
Sebelum masuk ke pambahasan selanjutnya, apa yang MojadiFren harapkan dari modul ini?
(Kolom Jawaban:)